Gaji Pegawai Bank Maybank Syariah Terbaru 2024

Gaji Pegawai Bank Maybank Syariah – Bank Maybank Syariah merupakan salah satu lembaga keuangan yang menawarkan produk dan layanan perbankan berbasis prinsip syariah, yang mematuhi aturan Islam dalam setiap transaksinya.

Sebagai bagian dari Maybank Group, Bank Maybank Syariah berkomitmen untuk memberikan solusi keuangan yang sesuai dengan kebutuhan nasabah, mulai dari tabungan, pembiayaan, hingga investasi.

Bank ini juga fokus pada pemberdayaan ekonomi umat melalui program-program tanggung jawab sosial yang mendukung pengembangan usaha kecil dan menengah (UKM).

Dengan jaringan yang luas dan pelayanan yang berkualitas, Bank Maybank Syariah bertujuan untuk menjadi pilihan utama masyarakat dalam layanan perbankan syariah di Indonesia.

Ingin tahu berapa besar Gaji Pegawai Bank Maybank Syariah terbaru di 2024? Cek dibawah ini!

Profil Bank Maybank Syariah

Profil Angaksa Pura

PT Bank Maybank Indonesia Tbk, yang dahulu dikenal sebagai PT Bank Internasional Indonesia Tbk, adalah salah satu bank swasta terkemuka di Indonesia dengan sejarah yang panjang sejak didirikan pada tahun 1959.

Bank ini merupakan bagian dari grup Maybank, salah satu penyedia layanan keuangan terbesar di ASEAN.

Maybank Indonesia menyediakan beragam produk dan layanan perbankan untuk nasabah individu dan perusahaan, termasuk layanan digital yang dapat diakses melalui aplikasi dan platform online.

Dengan jaringan yang luas, termasuk 337 cabang di Indonesia dan satu cabang di luar negeri, bank ini mengelola simpanan nasabah yang signifikan serta memiliki aset total yang besar.

Inovasi dan pengembangan layanan senantiasa dilakukan untuk menjawab kebutuhan nasabah serta meningkatkan kemampuan digital.

Visi Bank Maybank Syariah

Visi Bank Maybank Syariah adalah “Menjadi penyedia layanan keuangan terkemuka di Indonesia, yang didukung oleh sumber daya manusia yang berkomitmen penuh dan inovatif unuk menciptakan nilai dan melayani komunitas.”

Misi Bank Maybank Syariah

Sedangkan misi Bank Maybank Syariah ada tiga, yaitu:

  • Menyediakan layanan finansial yang simple, mudah diakses dan memahami kebutuhan Nasabah
  • Menjadi mitra keuangan yang terpercaya untuk masa depan yang berkelanjutan
  • Melayani masyarakat dengan penuh hormat, jujur, adil, serta menjunjung tinggi martabat dan integritas

Produk dan Layanan Bank Maybank Syariah

Berikut berbagai produk dan layanan yang ada di Bank Maybank Syariah, yakni:

Digital Solution

Pada produk Digital Solution terdapat 12 layanan, yakni:

  • 360 Digital Wealth
  • M2U ID App
  • M2U ID Web
  • Maybank ATM
  • Fitur M2U ID
  • Promosi
  • Hello M2U
  • Panduan Transaksi
  • Limit dan Biaya Transaksi
  • Syarat dan Ketentuan
  • Keamanan dan Privasi M2U
  • FAQ

Simpanan

Pada produk Simpanan terdapat 6 layanan, yakni:

  • Maybank Tabungan
  • Maybank Giro
  • Deposito Berjangka
  • Promo Maybank Tabungan
  • Tarif & Biaya
  • Suku Bunga

Kartu Kredit

Pada produk Kartu Kredit terdapat 6 layanan, yakni:

  • Ajukan Sekarang
  • Penawaran Spesial Kartu Kredit
  • Informasi Kartu Kredit
  • Treats Points Maybank Kartu Kredit
  • Tarif dan Biaya Kartu Kredit
  • Asuransi Kartu Kredit

Pinjaman

Pada produk Pinjaman terdapat 8 layanan, yakni:

  • KPR Syariah
  • Premier Reward
  • Kredit Pemilikan Rumah (KPR)
  • Kredit Multiguna
  • Kredit Pemilikan Mobil
  • Kredit Pemilikan Motor
  • Tarif dan Biaya Pinjaman
  • Suku Bunga dan Skema Kredit

Maybank Premier

Pada produk Maybank Premier terdapat 5 layanan, yakni:

  • Maybank Premier
  • Maybank Privilege
  • Maybank RDN – Rekening Dana Nasabah
  • Maybank Investasi
  • Aset Proteksi

Syariah

Pada produk Syariah terdapat 11 layanan, yakni:

  • Shariah Wealth Management
  • Simpanan Syariah
  • Promo Maybank Tabungan Syariah
  • Haji dan Umroh
  • Layanan Zakat, Infaq, dan Sodaqoh
  • Bisnis Syariah
  • Pembiayaan Properti iB
  • Pembiayaan Pemilikan Mobil iB
  • Pembiayaan Pemilikan Motor iB
  • Informasi Imbal Hasil
  • Shariah Leaders Forum

Penghargaan

Berikut daftar penghargaan Bank Maybank Syariah, yakni:

  • Peringkat Platinum kategori financial service dalam Indonesia Corporate Social Responsibility Award-II-2018 (ICSRA-II-2018) oleh Majalah Economic Review
  • Peringkat 2nd runner up Best Sustainability Report 2016 kategori jasa keuangan dalam penghargaan Sustainability Report Award (SRA) 2017 oleh National Center For Sustainability Reporting (NCSR)
  • Penghargaan Gold dalam Excellence in Provision of Literacy & Education Awardlang=”IN”>untuk perusahaan dengan market kapitalisasi lebih dari USD1 miliar dalam ajang 10th Annual Global CSR Summit & Awards 2018
  • Penghargaan Top 5 Customer Choice Sharia Business Unit Banks 2018 dalam Indonesia Sharia Finance Award 2018 oleh Warta Ekonomi
  • Penghargaan ‘Best Companies to Work for in Asia’ dalam HR Asia Awards 2018.
  • Satisfaction Loyalty Engagement Awards 2018’ yang diberikan oleh Majalah Infobank bekerja sama dengan Marketing Research Indonesia (MRI)
  • The Best Human Capital Director – Employee Engagement’ yang diraih oleh Direktur Human Capital Maybank Indonesia Irvandi Ferizal dalam ajang Indonesia Human Capital Award (IHCA) 2018

Baca Juga: Gaji Karyawan PT Semen Padang

Gaji Pegawai Bank Maybank Syariah Berbagai Posisi

Gaji Pegawai Bank Maybank Syariah Berbagai Posisi

Cek Gaji Pegawai Bank Maybank Syariah berbagai posisi di bawah ini:

Posisi/Jabatan Kisaran Gaji per Bulan
Account Officer Rp 3,5 Jt
Admin Support Rp 4,0 Jt
Administration Staff Rp 3,5 Jt
Analis Pembiayaan Rp 4,0 Jt
Appraisal Rp 8,0 Jt
Area Business Head Rp 19,5 Jt
Area Business Leader Rp 14,0 Jt
Area Coordinator Rp 14,0 Jt
Area Credit Manager Rp 11,0 Jt
Area Credit Reviewer and Appraisal Rp 14,0 Jt
Area Daya Specialist Rp 4,0 Jt
Area Sales Manager Rp 12,4 Jt
Asisten Manager Rp 10,0 Jt
Assistant Marketing and Sales Manager Rp 14,0 Jt
Assistant Vice President Rp 23,1 Jt
Back Office Rp 3,2 Jt
Branch Manager Rp 11,3 Jt
Branch Operation and Service Manager Rp 4,5 Jt
Business Analyst Rp 12,0 Jt
Commercial Lending / Sub Branch Manager Rp 8,0 Jt
Credit Acceptance Rp 3,0 Jt
Credit Acceptance Supervisor Rp 3,5 Jt
Credit Admin Staff Rp 4,0 Jt
Credit Analyst Rp 3,2 Jt
Credit Officer Rp 3,4 Jt
 Customer Service Rp 3,3 Jt
Customer Service Professional Rp 4,0 Jt
ETL Developer Rp 8,0 Jt
Executive Personal Banker Rp 11,8 J
Frontliner Rp 3,5 Jt
Funding Analyst Rp 6,0 Jt
Funding Officer Rp 4,0 Jt
HRD Rp 4,0 Jt
Information Technology Planning & Architecture Specialist Rp 16,5 Jt
Information Technology Support Rp 4,0 Jt
Intern Magang Rp 1,5 Jt
Internal Audit Rp 8,0 Jt
IT Rp 4,0 Jt
IT Audit Rp 10,0 Jt
IT Business Alliance Rp 12,8 Jt
IT Developer Rp 8,0 Jt
IT Help Desk Rp 4,0 Jt
IT Manager Rp 28,0 Jt
IT Security Assistant Manager Rp 12,0 Jt
IT Service Manager Rp 25,5 Jt
IT Supervisor Rp 16,5 Jt
Legal Compliance Rp 8,0 Jt
Manager Rp 14,8 Jt
Marketing Rp 3,1 Jt
Marketing Staff Development Program Rp 6,0 Jt

Tunjangan dan Sistem Gaji Pegawai Bank Maybank Syariah

Selain gaji pokok, pegawai Bank Maybank Syariah akan mendapatkan berbagai tunjangan dan fasilitas seperti:

  • Remunerasi yang kompetitif
  • Manfaat kesehatan yang fleksibel
  • Manfaat kesehatan untuk pensiunan (sampai usia 65 tahun)
  • Cuti aktualisasi diri
  • Cuti adopsi anak
  • Asuransi kesehatan berbasis digital
  • Dana Pensiun
  • Bonus tahunan dan Insentif Penjualan yang menarik bagi karyawan bekinerja tinggi
  • Kegiatan olah raga
  • Maybank Run ID
  • Maybank Bali Marathon
  • Maybank Olympics
  • Ruang Menyusui
  • Daycare
  • Tabungan Simpati
  • Meet My Psychologist
  • Maybank Investment Club
  • HC Care & MyHR2U
  • Ask Senior Management Team
  • Health Talk
  • Religion Program
  • International Women’s Day
  • Women Council Indonesia
  • Outplacement Program
  • Parenting Class
  • Health Day
  • Dress Down Day
  • Movie Nights
  • Thematic Day
  • Go Ahead event
  • Maybank Got Talent
  • Beauty Class
  • Maybank’s Lounge in Head Office

Contoh Slip Gaji Pegawai Bank Maybank Syariah

Berikut contoh slip Gaji Pegawai Bank Maybank Syariah:

Contoh Slip Gaji Pegawai Bank Maybank Syariah

Cara Melamar Pekerjaan di Bank Maybank Syariah

Setelah kamu melihat Gaji Pegawai Bank Maybank Syariah dan ingin mendaftar di tempat tersebut, kamu bisa ikuti langkah – langkahnya di bawah ini:

  1. Pertama, kunjungi situs Maybank Career dengan tautan ‘https://www.maybank.co.id/id/Career/FreshGraduates
  2. Kemudian, scroll down untuk melihat posisi yang tersedia
  3. Setelah itu, klik ‘Apply Sekarang’ pada lowongan yang ingin dilamar
  4. Selanjutnya, isi ‘Application Form‘ dengan benar
  5. Terakhi, klik ‘Simpan’ untuk mengirim lamaran tersebut

Baca Juga: Gaji Karyawan Angkasa Pura Terbaru 2024

Penutup

Demikian informasi terkait profil dan Gaji Pegawai Bank Maybank Syariah.

Informasi lainnya terkait gaji pegawai bank bisa dilihat disini.